Minggu, 27 Maret 2011

Akulturasi Kebudayaan Islam dengan Kebudayaan Jawa

Akulturasi kebudayaan Islam dengan kebudayaan Jawa adalah bersatunya kebudayaan Islam dengan kebudayaan Jawa yang bertujuan untuk mengenalkan Islam secara halus kepada masyarakat Indonesia yang kemudian membentuk kebudayaan baru: Islam-berbau-Jawa, yang tidak menghilangkan unsur kebudayaan asli Islam dan Jawa. Kebudayaan baru tersebut menghasilkan wujud-wujud pola pikir, sikap, perilaku, dan peninggalan yang berupa benda. Download makalah lengkap di sini.

Artikel Terkait

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Katakan....